7 Fenomena Alam Paling Keren

Free Bet Terbaru - 7 Fenomena Alam Paling Keren. Artikel kali ini kita akan membahas beberapa fakta unik tentang kejadian alam yang terjadi di bumi kita ini. Semoga fakta unik ini dapat menambah luas pengetahuan kita tentang alam di bumi kita ini.
Dunia ini memang banyak penuh kejadian-kejadian unik dan mempersona, mungkin banyak dari di antara kalian sudah pernah melihat langsung kejadian alam yang sangat indah. Namun tak sedikit juga yang masih penasaan bagaimana kejadian alam itu bisa terjadi. Kali ini Free Bet Terbaru akan membahas 7 Fenomena Alam Paling Keren yang belum pernah anda lihat.

1.Supercells


Supercells - Supercells sejatinya adalah sebuah badai petir, yang terus-menerus berputar ke atas hingga membentuk pusaran besar. Supercells sendiri adalah badai petir terbesar, meski terlihat unik, namun badai ini dapat menyebabkan kerusakan yang sangat parah hingga radius 32 kilometer. Sementara ini banyak badai biasa yang mirip dengan supercells, namun supercells dibedakan dengan rotasi yang berskala besar.

2. Waterspout (Pusaran Air Laut)


Waterspout - Waterspout adalah sebuah fenomena alam yang terjadi di lautan, atau bisa di sebut tornado atau pusaran air yang terjadi di laut. Badai ini akan membumbung tiggi hingga ke langit, kecepatan badai ini bisa hingga 305 km/jam. Dengan kecepatan itu, badai ini bisa menghacurkan apa saja yang ada di dekatnya. Waterspout juga di sebut-sebut menjadi salah satu faktor utama banyaknya kapal menghilang di segitiga bermuda.

3. Columnar Basalt


Columnar Basalt - adalah salah satu fenomena unik yang terjadi di pinggiran laut, Columnar Basalt adalah semacam batu yang berdiri sempurna berbentuk persegi. Hingga saat ini belum ada yang bisa menerangkan dengan jelas bagaimana fenomena ini dapat terbentuk sempurna di pinggir laut.

4. Brinicles


Brinicles - ini adalah salah satu fenomena unik yang terjadi di dasar laut yang membeku, fenomena ini akan terjadi bila permukaan laut membeku seperti yang terjadi di kutub utara dan selatan. Fenomena ini terjadi lantaran bertemunya air asin dan air tawar di bawa lapisan es. Jika pertemuan ini terjadi, sudah dipastikan larutan air garam akan lebih padat di bandingkan air tawar sehingga larutan air garam tersebut cendrung tenggelam ke dasar laut. Karena dinginnya air yang berada di laut kutub utara dan selatan, membuat air garam itu membeku seperti sebuah tornado dan kejadian tersebut disebut stalaktit es atau yang biasa disebut Brinicles.

5. Frost Flowers (Bunga Es)



Bunga Es - Es yang berbentuk bunga ini adalah fenomena unik namun sangat langka, fenomena ini akan terjadi bila dalam kondisi yang tepat dan pas. Meski arti dalam nama ini agak sedikit membingungkan, Frost yang artinya adalah embun, namun fenomena ini bukan lah sebuah embun, namun murni dari sebuah air yang membeku dan membentuk sebuah bunga. Frost Flowers terbentuk pada pagi hari di akhir musim gugur dan di awal  musim dingin.

6. Penitentes


Penitentes - adalah sebuah fenomena yang terjadi di sebuah pegunungan di musim dingin, lapisan-lapisan es ini biasanya berbentuk runcing atau seperti sebuah karang di lautan. Tinggi Penitentes bisa hingga 4 meter. Fenomena ini dapat anda liat di pugunungan Andes.

7. Fire Rainbow (Pelangi Api)


Fire Rainbow - Fire Rainbow atau yang biasa disebut pelangi Api ini adalah sebuah pelangi yang biasa kita di lihat di langit bumi kita, namun fenomena ini terlihat indah lantaran bentuknya yang tidak seperti pelangi biasa pada umunnya, permukaan pelangi yang membentuk kristal membuat pelangi ini seperti sedang terbakar, dan sangat indah jika kita lihat.

8. Sun Dogs (Matahari Semu)


Sun Dogs - Fenomena alam yang satu ini pasti membuat anda kagum akan keindahan dunia ini, bagaimana tidak, fenomena matahari ini, hanya terjadi saat musim dingin tiba. Kristal es yang terjadi di atmosfer akan membentuk dua titik terang di sebelah kanan dan kiri, dan akan terlihat seperti ada 3 matahari secara bersamaan.







Previous
Next Post »